A. Pengertian Etimologis
Secara etimologi pemerintahan dapat diartikan sebagai berikut :
- Memerintah berarti melakukan kegiatan menyuruh
- Pemerintah berarti badan yang melakukan kekuasaan memerintah
- Memerintah berarti perbuatan, cara, hal atau urusan dari badan yang memerintah tersebut
B. Pendefinisian Ilmu Pemerintahan
- Menurut C. F. Strong dalam bukunya Modern political constitution, Pemerintah meski memiliki kekuasaan militer, legislatif, dan keuangan. Di samping Strong juga di ilhami oleh teori Montesquieu ( trias politika), yaitu kekuasaan eksekutif, legislatif, dan yudikatif.
- Menurut Samuel Edward Finer dalam bukunya yang terkenal komperatif goverment, pemerintah harus mempunyai kegiatan terus menerus (proses), wilayah negara tempat kegiatan itu berlangsung (state), pejabat yang memerintah (the duty), dan cara, metode, serta sistem dari pemerintah terhadap masyarakatnya.
- Menurut Drs. Seomendar, sebagai badan yang penting dalam rangka pemerintahannya, pemerintah mesti memperhatikan ketentraman dan ketertiban umum, tuntutan dan harapan, serta pendapat rakyat, kebutuhan dan kepentingan masyarakat, pengaruh-pengaruh lingkungan, pengaturan-pengaturan, komunikasi, peran serta dari seluruh lapisan masyarakat.
Baca juga :