Header Ads Widget

Ticker

6/recent/ticker-posts

Kelebihan dan kekurangan negara kesatuan dan negara federal


Apa kelebihan dan kekurang dari bentuk Negara Kesatuan dan Federasi?


Negara Kesatuan memiliki beberapa kelebihan yaitu :
  1. Efektif.
  2. Peran negara yang dominan.
  3. Perekonomian dapat dikendalikan.
  4. Sederhana.
  5. Kendali secara merata.

Berikut penjelasan beberapa kelebihan konsep negara kesatuan diantaranya yaitu :
  1. Berbagai kepentingan atau urusan dikendalikan oleh pemerintah pusat sehingga bisa dilakukan secara merata.
  2. Struktur negara yang bisa dibuat secara sederhana.
  3. Koordinasi antara daerah dan pusat yang lebih mudah karena kepemimpinannya jelas.
  4. Biaya untuk kegiatan perekonomian bisa lebih murah jika dilakukan dengan cermat.
  5. Korupsi yang seharusnya lebih bisa dikendalikan karena peran negara yang dominan.



Dari kelebihan tersebut terdapat pula beberapa kekurangan diantaranya yaitu :
  1. Implementasi yang buruk berdampak pada kualitas pemimpin nasional yang buruk. 
  2. Kewenangan daerah dibatasi kepentingan pusat. 
  3. Banyak daerah yang potensinya kurang terlihat. 
  4. Akan terjadi banyak perbedaan pendapat. 
Berikut penjelasan lebih lanjutnya,
Ada juga beberapa kekurangan konsep negara kesatuan diantaranya yaitu :
  1. Apabila Implementasi yang salah mengakibatkan pemerataan tidak terjadi, sehingga kualitas pemimpin nasional buruk.
  2. Karena peran negara yang sangat dominan maka kewenangan daerah dibatasi oleh kepentingan pusat.
  3. Daerah kurang ditonjolkan karena yang diutamakan adalah kesatuan.
  4. Perbedaan pendapat tersebut yang berpotensi akan menimbulkan persaingan.

Untuk soft file dari artikel ini dapat didownload DISINI

Negera Federal Juga memiliki beberapa kelebihan diantaranya yaitu :
  1. Lebih Efisien.
  2. Pemerintah Negara Bagian Bisa Lebih Responsif terhadap Kebutuhan Warga Negara.
  3. Meningkatkan Partisipasi Warga.

Berikut penjelasannya lebih lanjut,
Adapun kelebihan dari negara federal adalah sebagai berikut :
  1. Ketika sebagian kekuatan pemerintah tersebar di antara negara-negara bagian, negara pusat memberikan hak kepada negara bagian untuk menyelesaikan beberapa masalah mereka sendiri, Hal ini membuat lebih banyak efisiensi dalam sistem pemerintahannya.
  2. Semakin dekat entitas pemerintah bagi warganya, semakin besar kemungkinannya untuk merespons kebutuhan warga negara.
  3. Dengan tidak memusatkan semua keputusan ke tangan pemerintah pusat, namun berbagi kekuasaan dengan pemerintah negara bagian, yang mendekati tingkat kewarganegaraan, hal ini benar-benar dapat meningkatkan kemampuan warga negara untuk mempengaruhi pemerintah mereka, kebijakan pemerintah , dan pembuatan undang-undang.


Dari kelebihan tersebut terdapat juga kekurangan negara federal diantaranya yaitu :
  1. Setiap Negara bagian dari federal berstatus tidak berdaulat.
  2. Negara bagian berpotensi memecahkan diri dari negara pusatnya.
  3. Kedaulatan negara bagian hanya berasal dari negara bagian lainnya.
  4. Karena negara bagian memiliki hak konstitusi masing-masing, maka akan memicu persaingan.
  5. Kepala Negara memiliki hak otoriter

Penjelasannya :
  1. Adapun kekurangan negara federal yaitu :
  2. Setiap Negara bagian dari federal berstatus tidak berdaulat.
  3. Dengan tidak berdaulatnya, Negara bagian dari federal dapat memisahkan diri dari Negara gabungannya .
  4. Pemerintah pusat negara federal memperoleh kedaulatan dari Negara-negara bagian untuk urusan ke dalam maupun urusan keluar.
  5. Setiap Negara bagian dari federal boleh membuat konstitusi sendiri, sehingga akan terjadi persaingan.
  6. Kepala Negara memiliki hak veto (pembuat keputusan) atau otoriter yang dapat mengakibatkan perpecahan di pemerintahannya.